Loading…
plasticsurgery1
Artikel, Kecantikan, Kesehatan kulit/kecantikan

Percayakan Operasi Plastik Pada Dokter Spesialis Bedah Plastik

Operasi plastik atau bedah plastik kian marak dilakukan untuk menambah kesempurnaan kecantikan kaum hawa. Namun, operasi plastik sendiri pada dasarnya tidak hanya untuk menambah kecantikan seseorang tetapi ada berbagai macam tujuan. Agar operasi plastik berhasil dan tidak ada efek samping yang fatal, maka percayakan pada dokter spesialis bedah plastik.dot “Bedah plastik” berasal dari bahasa Yunani […]

Kecantikan, Kesehatan kulit/kecantikan, Penyakit

Pencegahan

Setelah jerawat Anda membaik, Anda perlu untuk melanjutkan pengobatan jerawat atau perawatan lainnya untuk mencegah jerawat baru. Anda mungkin perlu menggunakan obat oles pada daerah rawan jerawat atau mengkonsumsi kontrasepsi oral karena studi terbaru mengungkapkan bahwa kontrasepsi oral (pil KB) terbukti dapat menyembuhkan jerawat. Selain itu, Anda juga bisa menjalankan sesi terapi cahaya secara rutin. […]

Kecantikan, Kesehatan kulit/kecantikan, Penyakit

Komplikasi

Jerawat dapat menyebabkan bekas luka dan jaringan parut pada kulit, terutama pada jerawat jenis nodul dan kista yang pecah dan menyebabkan kerusakan pada kulit sekitarnya. Selain itu jerawat juga dapat menyebabkan perasaan cemas dan stres, serta menyebabkan penderitanya menarik diri dari lingkungan sosialnya. Kombinasi beberapa faktor ini dapat menyebabkan depresi. Beberapa gejala depresi adalah perasaan […]

Kecantikan, Kesehatan kulit/kecantikan, Penyakit

Pengobatan

Terdapat banyak cara untuk mengobati jerawat, dimulai dari pengobatan mandiri hingga pengobatan secara medis, tergantung tingkat keparahan jerawat yang dialami. Jika produk-produk perawatan kulit yang dijual bebas di pasaran masih belum dapat menyembuhkan jerawat Anda, Anda dapat melakukan konsultasi dengan dokter spesialis kulit untuk mengontrol jerawat Anda, mencegah, dan mengurangi bekas jerawat. Obat jerawat bekerja […]

Kecantikan, Kesehatan kulit/kecantikan, Penyakit

Diagnosis

Biasanya tidak ada tes khusus yang diperlukan untuk menegakkan diagnosis jerawat dan mengobatinya. Seorang dokter, khususnya dokter spesialis kulit dapat mendiagnosis jerawat hanya dengan melihat kondisi kulit Anda. Jerawat umumnya dialami di area kulit wajah, tapi ada juga pasien yang memiliki jerawat di area lain seperti kulit di daerah dada dan punggung. Dokter akan memeriksa […]

Kecantikan, Kesehatan kulit/kecantikan, Penyakit

Penyebab

Jerawat terjadi ketika lubang kecil di kulit yang dikenal sebagai folikel rambut tersumbat oleh tumpukan sel minyak dan sel kulit mati. Kulit tubuh memiliki kelenjar kecil yang berada di dekat permukaan kulit yang disebut kelenjar sebasea. Kelenjar ini memproduksi zat berminyak yang disebut sebum, fungsinya melumasi kulit agar senantiasa terjaga kelembapannya. Posisi kelenjar sebasea melekat […]

Kecantikan, Kesehatan kulit/kecantikan, Penyakit

Gejala

Tanda dan gejala jerawat bervariasi tergantung pada keparahan kondisi dan jenis jerawat yang dialami. Jerawat dapat dibedakan menjadi dua jenis, yaitu jerawat tanpa peradangan dan jerawat dengan peradangan.   Jerawat Tanpa Peradangan Jerawat jenis ini tidak berwarna merah meradang dan tidak terasa menyakitkan. Namun apabila tidak ditangani dengan baik, jerawat tanpa peradangan ini dapat bertumbuh […]

Kecantikan, Kesehatan kulit/kecantikan, Penyakit

Jerawat

Jerawat adalah kondisi kulit yang terjadi ketika folikel rambut pada kulit tersumbat sel minyak dan kulit mati sehingga terjadi peradangan yang ditandai dengan adanya bintik jerawat, baik berupa komedo hitam, komedo putih, dan tonjolan kulit bersifat padat ataupun berisi cairan. Beberapa faktor penyebab jerawat adalah perubahan hormon, makanan yang dikonsumsi, stress, masalah medis lainnya seperti […]

shutterstock_226352884
Kecantikan

Kencangkan Wajah dengan Metode Tanam Benang

Semakin bertambah usia seseorang, semakin tampak pula kerutan di wajah. Terkadang, kerutan di wajah terasa mengganggu penampilan, terutama untuk seorang perempuan. Saat ini, hadir berbagai macam cara untuk menghilangkan kerutan dan mengencangkan wajah kembali, salah satunya dengan metode tanam benang.